sejujurnya....

menurut saya saran buat gelar Miss Indoforum itu sebenarnya bagus, tapi kurang efektif....
alasannya....
-. kendala dalam menentukan dan memastikan gender kontestan, kalo dilakukan dengan melampirkan Pic, cendrung dapat dimanipulate...

-. kendala dalam sportifitas, kalo emang sekiranya didapat pemegang gelar Miss Indoforum yang memenuhi kriteria juri, maka bulan depan, atau tahun depan cendrung didapat pemenang yang sama membernya, kecuali masuk pesaing baru dari member baru.....
-. kendala dalam efektifitas, menurut saya, gelar ini hanya bersifat fisik, dan tidak memberikan kontribusi buat menyemarakkan IndoForum
saran Kang Aan saya setuju banget....
sebaiknya di berikan gelar nya juga di bawah nick
makin banyak gelar, makin asik
tapi kalo bisa kita membikin gelar baru yang memacu masing2 member lama dan baru utk dapat semakin menyemarakkan Indoforum,.
gelar yang ada saat ini seperti The Star Of The Month dan Member Of The Month sdh bagus banget....
jadi sebaiknya kita cari gelar2 baru, yang bersifat semakin meramaikan dan memacu member untuk membuat treads atau posting yang lebih aktif....
sebagai contoh....
The Flamer Of The Month, gelar buat member yang memiliki kemampuan debat yang bagus di FA dalam tiap bulannya...
The Junker Of The Month, gelar negatif buat member yang yang sering sekali melanggar peraturan di Indoforum seperti para spammer, dan Oot, dan banyak mendapat komplain dari member lainnya....
The Best Member Of The Month, gelar buat member yang aktif di beberapa forum dan sub forum Indoforum sekaliguas dalam tiap2 bulannya...
Moderator Of The Month, gelar buat para moderator terbaik tiap bulannya....
The Gold Member Of The Month, sekaligus
The Silver Member Of The Month, gelar buat member lama maupun baru yang paling aktif dalam dalam membuat postingan yang bermutu....
atau juga bisa dibikin gelar di tiap2 sub forum di IndoForum, seperti gelar di Community, Entertainment, Hobby, Da Cafe, Support, atau semacam itulah....
buat saran tambahan, sebaiknya ada reward bagi pemegang gelar, seperti berupa bonus penambahan reputasi
atau bonus penambahan jumlah postingan, atau apa yang bagus gitu, buat penghargaan....
maap buat para senior, dan sesepuh Indoforum,
saya masih newbie, niat cuma memberi saran, buat meningkatkan dan meramein IndoForum yang kita cintai ini....
semoga bermanfaat....
